San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Top 10 Berita Minggu Pertama Juni 2016

Mulai tahun depan tanggal 1 Juni ditetapkan sebagai hari libur nasional untuk memperingati Hari Lahir Pancasila. Pengumuman tersebut disampaikan langsung Presiden Joko Widodo. “Dengan mengucapkan rasa syukur dan seraya membaca Bismillah, 1 Juni ditetapkan dan diliburkan sebagai hari lahir Pancasia” kata Presiden. Presiden Jokowi dilaporkan gabungan LSM terkait terbitnya Perppu Kebiri. Jokowi dilaporkan ke Ombudsman, pasalnya dalam Perppu tidak diatur tentang hak korban berupa pencegahan dan...

Read more

Top 10 Berita Minggu Keempat Mei 2016

Banjir bandang mernerpa Kampung Cihideng, Desa Sukakerti, Kecamatan Cisalak, Kabupaten Subang yang menyebabkan lima orang tewas pada Minggu malam (22/5). Hujan deras menyebabkan tiga titik longsor sehingga membendung Sungai Cihideung. Akibat air terbendung longsoran, sungai pun jebol dan menerjang perkampungan warga. Banjir bandang terjadi hampir tengah malam saat warga tertidur pulas, sehingga warga belum sempat menyelamatkan diri. Sebanyak 32 rumah rusak parah, dan 388 warga dievakuasi ke t...

Read more

Kolaborasi Apik Seni Budaya Indonesia-Colombia Di Houston

KabariNews - Dua kebudayaan disatukan dalam satu acara menjadi kolaborasi apik dan menarik. Sebagai promosi seni dan budaya, Konsulat Jenderal RI bekerjasama dengan Konsulat Jenderal Colombia di Houston menggelar promosi seni dan budaya bertema Indonesia-Colombia Cultural Exchange: United Through Arts and Culture yang diselenggarakan di KJRI Houston, Kamis (19/5) lalu. Konjen RI Houston, Henk Saroinsong menekannya arti penting kerja sama budaya dalam meningkatkan mutual understanding dan people...

Read more

Top 10 Berita Minggu Ketiga Mei 2016

Pulau Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah kembali muncul dalam pemberitaan berbagai media massa seiring dengan rencana eksekusi mati tahap ketiga yang akan dilaksanakan oleh Kejaksaan Agung. Namun sampai saat ini belum diketahui secara pasti kapan eksekusi tahap ketiga itu dilaksanakan. Jaksa Agung Muhammad Prasetya juga belum mau memberikan nama-nama yang akan dieksekusi pada tahap ketiga, dia hanya mengatakan bahwa terpidana mati yang akan dieksekusi tahun ini hanya yang telah memiliki stat...

Read more

Wayang Uwuh, Manfaatkan Sampah dengan Positif

KabariNews - Berangkat dari kepedulian dan keprihatinannya pada lingkungan, Iskandar Hardjodimulyo menciptakan wayang dari bahan baku yang tak lazim. Jika biasa wayang dibuat dari kulit, kayu, atau rumput (suket), Iskandar menciptakan wayang dari kumpulan sampah. Wayang uwuh, merupakan bentuk tiruan dari berbagai figur wayang kulit yang dibuat dari uwuh (bahasa Jawa : sampah).  Benda-benda tidak terpakai yang terdiri dari bungkus makanan ringan, botol bekas air mineral, seng dan kertas yang t...

Read more

Cerita Felicia Hwang Menuju Miss International 2016

KabariNews - Cantik, tinggi, cerdas dan ramah itulah yang bisa digambarkan tentang Felicia Hwang. Dara kelahiran Bandar Lampung 18 April 1992 ini adalah peraih Puteri Indonesia Lingkungan 2016 dan berhak mewakili Indonesia pada ajang bergengsi Miss International yang akan digelar di Tokyo, Jepang pada Oktober mendatang. Sosok Felicia begitu biasa disapa memang belum banyak dikenal khalayak luas. Namun sejak ia masuk di tiga besar Puteri Indonesia, namanya kian melambung seiring banyak talenta y...

Read more

Mie Nusantara Dari Goreng, Berkuah Sampai yang Pedas

KabariNews - Icip-icip aneka mie nusantara di Jakarta Fashion and Food Festival (JFFF). Dengan nuansa pecinan Kampoeng Tempoe Doeloe, JFFF 2016 menghadirkan ragam mie sajian khas Indonesia. Mie merupakan salah satu masakan khas Pecinan yang dalam perjalanannya mengalami penyesuaian dengan cita rasa lokal. Sesuai tema yang diusung JFFF 2016 tahun ini ‘Festival Mie Nusantara’ Aneka olahan mie jadi pilihan pengunjung. Aneka mie dari berbagai wilayah Indonesia hadir memanjakan lidah pengunjung, di ...

Read more

Film AADC2 Tercatat Film Paling Laris 2016

KabariNews - Penantian yang cukup panjang 14 tahun, akhirnya pecinta film nasional dapat kembali menyaksikan adu peran Cinta dan Rangga. Film AADC pernah merajai film Tanah Air pada tahun 2002. Selain jadi film paling laris film AADC sempat disebut-sebut sebagai film yang membangkitkan kembali gairah film nasional. Banyaknya permintaan dari berbagai pihak dengan berbagai pertimbangan, rumah produksi Miles Films akhirnya setuju membuat sekuel AADC 2. Melanjutkan dari kisah film terdahulunya, AAD...

Read more