San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Bangga, Kuliner Nusantara Mendunia

KabariNews - Cintailah dan lestarikan kuliner Tradisional Indonesia! Dunia mengakui Indonesia memiliki keanekaragaman suku, budaya dan bahasa, bahkan dalam hal kuliner, Indonesia memiliki ribuan jenis kuliner unik yang berbeda antara satu daerah dengan lainnya. Kekayaan kuliner inilah yang wajib dilestarikan. Masakan dengan ragam rempah dan bumbu khas Nusantara tidak hanya memanjakan lidah orang Indonesia, namun banyak turis yang ketagihan untuk kembali mencicipi masakan khas nusantara. Rasa un...

Read more

Busway Pink Transportasi Baru Wanita Urban Jakarta

KabariNews - Pemerintah terus berupaya membenahi moda transportasi Ibu Kota, salah satu upaya yang dilakukan adalah memberikan kenyamanan bagi penumpang wanita. Bertepatan pada peringatan Hari Kartini yang jatuh pada 21 April, PT Transjakarta meluncurkan transportasi massal khusus untuk wanita. Busway pertama untuk wanita ini desainnya cukup menarik perhatian, selain warna yang mencolok dan identik dengan wanita, ada juga tulisan di sisi kanan kiri jendela sebagai motivasi bagi wanita, pada sis...

Read more

Jajanan Jadul yang Bikin Kangen

KabariNews - Ketika melihat beberapa makanan yang tersedia, mungkin Anda langsung bernostalgia dan mengingat-ingat masa kecil. Karena memang ragam makanan yang disuguhkan ini rata-rata sudah langka di pasaran. Kecuali di tempat tertentu yang memang sengaja menawarkan jajanan jadul alias zaman dulu. Telur cicak, gulali, sagon, susu bubuk, permen kayu, cokelat alam, kwaci gajah (kuaci biji semangka), tingting gepuk, mie lidi, permen rokok, permen devos, kaluwa jeruk, permen sanca, permen sapi, co...

Read more

Women’s Heritage by Tina Andrean

KabariNews - Menjalani karir lebih dari 30 tahun sebagai perancang gaun pengantin, Tina Andrean membuat trobosan baru yaitu membuat gaun batik dengan sentuhan modern yang pas dikenakan untuk wanita Indonesia. Desainer Tina Andrean mengeluarkan koleksi terbarunya dari label Heritage Culture bertajuk ‘Woman’s Heritage’ tepat di hari Kartini, 21 April 2016 lalu. Sebagai seorang perancang ia tertantang menciptakan karya yang mengangkat kain-kain batik tradisional. Ini sekaligus menjadi wujud nyata ...

Read more

Aneka Sambal Nusantara

Sambal Jahe Sambal jahe yang pedas merangsang cocok untuk ikan bakar. Carilah jahe yang sedang, tidak terlalu tua dan terlalu muda. Bahan: • 5 siung bawang merah, dibakar • 1 siung bawang putih dibakar • 4 rimpang jahe ukuran sedang, diparut, atau diiris dan diulek terasi secukupnya • 10 cabai rawit atau sesuai selera • 1 cabai merah atau sesuai selera Cara Membuatnya: Semua bahan dihaluskan, tambahkan gula dan garam, bila suka tambahkan sedikit kecap manis. Sambal Dabu-dabu Bahan: •...

Read more

JFFF 2016 Keindahan Kain Negeri Indonesia Barat

KabariNews - Peragaan busana bertajuk ‘Kain Negeri Indonesia Barat’ menandai pembukaan Fashion Festival dalam rangkaian Jakarta Fashion and Food Festival 2016 (JFFF 2016) yang digelar di Ballroom Harris Hotel, Jakarta (4/5). Puluhan busana yang mengusung kekayaan motif wastra tradisional Nusantara menghadirkan aneka kain negeri seperti, tenun Gedog, kain Minangkabau, jumputan Palembang, tenun Garut, tenun roso Jepara, dan songket dalam tampilan busana siap pakai (ready to wear) modern. Pagelara...

Read more

Top 10 Berita Minggu Kedua Mei 2016

Pemprov DKI Jakarta menghapus kebijakan 3 in 1 yang mewajibkan mobil berpenumpang tiga orang sat melewati jalan-jalan tertentu di Ibu Kota. Belum ada kebijakan baru yang diterapkan untuk mengatasi macet Jakarta, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama masih terus mengkaji kebijakan yang akan diterapkan kemudian. Selain penerapan sistem jalan berbayar, Ahok juga tengah mengkaji penerapan sistem ganjil genap. “Kebijakan 3 in 1 dihapus. Sekarang tinggal menentukan apakah mau sistem ganjil ge...

Read more

Top Berita Minggu Pertama Mei 2016

10 ABK WNI yang disandera kelompok bersenjata di Filipina akhirnya dibebaskan dan telah kembali ke Indonesia. Pembebasan para sanderan adalah buah diplomasi kepada kelompok Abu Sayyaf tanpa harus menggunakan senjata. Dalam pidato pengumuman pembebesan sandera, Presiden Jokowi mengucap syukur dan berterimakasih kepada pihak-pihak yang terlibat dalam proses pembebasan 10 ABK. Presiden juga menyatakan akan terus berusaha keras untuk membebaskan WNI yang saat ini masih disandera. “Kita terus beke...

Read more