Belum ada yang memastikan tepatnya sejak kapan manusia salju atau snowman ini muncul. Bob Eckstein, dalam bukunya the History of Snowman mengatakan sekitar tahun abad pertengahan muncul pertama kali di benua Eropa kemudian menyebar di Amerika utara dan Asia. Satu penelitian mengatakan bahwa snowman dibuat pertama kali di Eau Claire, Wisconsin di tahun 1809 oleh Vernon N. Paul dan anak perempuannya. Sampai sekarang snowman tetap menjadi favorit. Barangkali karena membuatnya tak rumit, dari anak-...
Read more