Dalam lawatannya ke AS, Grup musik D'Masiv menjadi salah satu band Indonesia yang berhasil pentas di kawasan Times Square New York City, Amerika Serikat, 9 September 2022 waktu setempat. Band yang digawangi Rian dan kawan-kawannya ini manggung di event yang bertajuk 'Indopop Movement American Tour 2022' dan aksin mereka berhasil menarik perhatian publik AS yang menikmati suasana Time Square NYC. Aksi D'Masiv pun diabadikan sang vokalis dalam unggahan di akun Instagram pribadinya yang memuat vid...
Read more