San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Berinteraksi dan Jatuh Cinta dengan Kucing Liar di Meow Parlour

KabariNews- Anda pecinta kucing? Kalau begitu, saat singgah ke New York, jangan lewatkan Meow Parlour. Kafe istimewa ini sangat nyaman, sekaligus membuat hati Anda senang, karena dapat menyalurkan rasa sayang Anda pada kucing imut yang lucu di sana. Elizabeth Fried berjinjit untuk melihat Roger yang sedang tertidur lelap di dalam kotak mungil bertuliskan Scratch Lounge. Sesekali Elizabeth mencoba untuk membelai lembut kepala Roger, sambil berhati-hati supaya kucing mungil itu tidak terbangu...

Read more

Peneliti AS: Bahasa Indonesia Termasuk Bahasa Paling Bahagia

KabariNews- Pada tahun 1969, dua psikolog di University of Illinois mengusulkan apa yang mereka sebut Pollyanna Hipotesis - gagasan yang menyebutkan ada kecenderungan manusia untuk menggunakan kata-kata positif lebih sering daripada kata yang negatif. Mereka menulis, manusia cenderung melihat pada (dan berbicara tentang) sisi terang kehidupan. Itu adalah spekulasi yang telah menimbulkan perdebatan sejak itu. Sekarang, seperti dilansir sciencedaily.com, Jumat, (13/2),  tim ilmuwan dari Universit...

Read more

Raspberries Cokelat Hadiah Manis di Hari Kasih Sayang

KabariNews - Sudah siapkah Anda dengan kado spesial untuk orang tersayang? Pemberian kado pada hari Valentine sesungguhnya hanya simbolik semata. Namun apabila dilakukan, dapat menambah hikmat perjalanan cinta seseorang. Valentine juga tidak hanya dirayakan mereka yang memiliki pasangan. Hari kasih sayang tentu bisa jadi satu momen untuk mengungkapkan rasa sayang kita pada orang tua, sahabat, saudara dan juga buah hati tercinta. Valentine selalu identik dengan cokelat, bunga dan boneka. Tapi j...

Read more

Mobil Listrik Tesla Model S Siap Panaskan Jalanan Indonesia

KabariNews -  Mobil Tesla Model S siap dijual di Indonesia. Adalah Prestige Image Motorcars, selaku distributor dari  mobil listrik produk Amerika Serikat ini. Seperti dikutip dari website prestigecars.co.id, Jumat, (13/2),  mobil ini merupakan contoh inovasi dalam teknologi otomotif. Mobil Tesla Model S menggunakan baterai untuk sumber tenaganya. Ada tiga jenis baterai yang digunakan, yaitu 60 KwH, 85 KwH, dan 85 Kinerja Kwh. The Tesla Model S. Mobil Tesla Model S merupakan sedan listrik lima ...

Read more

Saat Anak Difabel Berkunjung ke Rumah Kristen Bauer

KabariNews - Pada 7 Februari lalu, Wakil Duta Besar Amerika untuk Indonesia, Kristen Bauer, kedatangan tamu istimewa di kediamannya di Jakarta. Sebanyak 9 anak difabel dari Cileduk datang, didampingi Nathalie Tjhandra, Pendiri dan Pemimpin Maria Monique Lastwish Foundation. Anak-anak berusia antara 9 hingga belasan tahun itu menderita sakit. Ada yang lumpuh, tidak memiliki pergelangan tangan hingga tuna netra dan mengidap thalasemia. Mereka sangat bersuka cita begitu Kristen Bauer, menyambut ke...

Read more

Biologis AS Mengagumi Ular Beracun Dari Indonesia

KabariNews – Biologis Forrest Galante dengan pacarnya Jessica Evans bepergian di seluruh Pasifik Selatan dan Indonesia untuk mencari di kawasan paling indah dan berbahaya. Tanpa dinyana, di Indonesia mereka menemukan ular laut beracun. Ular yang mereka temukan merupakan ular beracun paling mematikan di dunia dengan racunnya yang sepuluh kali lebih kuat daripada cobra. Seperti dikutip dailymail.co.uk, Jumat, (23/1), Forrest Galante begitu mengagumi ular laut indah yang ditemuinya. “Saya tidak bi...

Read more

Dari Ferguson Sampai New York, Menuntut Kesetaraan Dalam Hukum

Kabari News - E Pluribus Unum, Unity in Diversity, berbeda-beda tetapi tetap satu. Itulah Amerika Serikat, negara demokrasi yang multietnis, multiagama, dan menghargai keberagaman dan toleransi antarsesama. Tampaknya kini, nilai tersebut tengah diuji! Ratusan ribu orang di penjuru Amerika Serikat menantikan dengan tegang berita dari Missouri pada Senin, 24 November 2014. Sebagian besar berkumpul di luar markas besar kepolisian Ferguson, ada juga yang memberi dukungan dari Union Square, New ...

Read more

Tak Puas Capai Ekspor Rp 100.000 Triliun, Atdag Washington Geber Promosi

KabariNews - Seolah tak puas hanya mencapai nilai ekspor makanan dan minuman ke Amerika Serikat (AS) tahun lalu sebesar USD 80 miliar atau Rp 100 triliun, Atase Perdagangan Washington DC kembali melakukan promosi intensif. “Transaksi makanan dan minuman spesial di AS tahun lalu tercatat sebesar USD 80 miliar atau lebih dari Rp 100 triliun. Konsumen AS sangat terbuka untuk mencoba jenis makanan baru, sehingga pasar AS luar biasa besar dan terbuka bagi impor, termasuk dari Indonesia” kata Atdag M...

Read more