San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Ini Modal Intan Aletrino Berlaga di Ajang Miss Supranational 2016

KabariNews – Ajang Miss Supranational 2016 akan berlangsung di dua negara yakni Slovakia dan Polandia dari 17 November hingga 2 Desember 2016. Indonesia mengirimkan perwakilannya. Adalah Intan Aletrino. Dara yang lahir di Venlo Belanda 30 Juni 1993 merupakan Putri Indonesia Parawisata 2016. Saat ditemui di Graha Mustika Ratu, Pancoran Jakarta Selatan, Intan, begitu ia biasa disapa mengatakan telah mempersiapkan segala sesuatu untuk ajang tersebut.  “Istirahat cukup, makan teratur, dan olahraga,...

Read more

Pit Kajeng, Sepeda Kayu Buatan Orang Malang

KabariNews - Unik, ada sepeda terbuat dari kayu. Selama ini orang  mengenal sepeda yang terbuat dari kayu hanya sebagai sebuah kerajinan dan pajangan saja. Biasanya berbentuk miniatur. Namun, ditangan Sumarno, warga jalan Bandulan 82 A Malang, sepeda yang terbuat dari kayu ini, dibuat tidak hanya sebagai sebuah pajangan saja, namun dapat di kendarai sebagai alat transportasi. Berbeda dengan sepeda pada umumnya, sepeda kayu buatan Sumarno ini, memiliki ukuran yang lebih besar serta dapat berfung...

Read more

Donald Trump – Presiden Ke-45 Amerika Serikat

KabariNews - Hari ini, rakyat Amerika Serikat merayakan pesta demokrasi empat tahunan yang ke-58 melalui ajang pemilihan umum. Pemilihan Presiden AS kali ini menyajikan 4 pasang kandidat, yakni Donald Trump – Mike Pence (Partai Republik), Hillary Clinton – Tim Kaine (Partai Demokrat), Gary Johnson – William Weld (Partai Libertarian), dan Jill Stein – Ajamu Baraka (Partai Hijau). Pemilihan umum kali ini juga merupakan kontestasi politik bagi 34 Senator, 435 anggota Dewan Perwakilan Rakyat (Kongre...

Read more

Kritikan Java Jukebox : Masih Minim Dukungan Pemerintah Terhadap Industri Musik

KabariNews - Putra Walukouw, pendiri sekaligus drummer dan lead vocalist Java Jukebox bercerita tentang alasannya pindah ke Negeri Paman Sam. “Saya pindah ke Amerika karena orang tua, dan karena saya tahu kalau di Amerika banyak peluang yang terbuka untuk menjadi seorang musisi yang sukses,” tukasnya. Dikatakan Putra, kecintaannya terhadap musik semenjak dirinya kecil. Mayoritas  lingkungan keluarganya adalah musisi. “Rasa kebanggaan saya untuk bangsa dan budaya Indonesia adalah motivitasi utam...

Read more

Mengenal Lebih Dekat dengan Java Jukebox

KabariNews – Menyebut nama grup band Java Jukebox, mungkin tidak seterkenal  Noah, Gigi atau pun Dewa 19 di tanah air.  Namun, kiprah band yang berdiri pada November 2014 di Boston, Amerika Serikat ini tidak bisa dianggap remeh. Dalam wawancara KabariNews dengan pentolan Java Jukebox, Putra Walukouw, ia bercerita banyak tentang  awal mula terbentuknya grup ini. “Saya pindah ke New York tahun 2010 dimana  bertemu Sebastian Molnar yang kini menjadi Saxophonist di band ini. Setelah tamat SMA, kami...

Read more

Cerita Seru Pemilu Presiden Amerika

KabariNews - Setelah berbulan-bulan ramai dengan persiapan pemilu di Amerika, akhirnya hari ini pun tiba. Apapun keputusannya, setuju atau tidak setuju, melegakan bagi semua orang. Lega karena tak perlu lagi beradu pendapat dan argumentasi kandidat ini atau itu yang harus menang, tak lagi pusing kepala membaca berita positif dan negatif yang lebih banyak bermunculan. Bisa dibayangkan, pemilu di Indonesia saja sudah heboh apalagi untuk negara adikuasa macam Amerika. Kenapa pemilu selalu bertepat...

Read more

Waspadai Bahaya Tusuk Gigi Tidak Steril

KabariNews - Apakah Anda salah satu orang yang suka mencari tusuk gigi sehabis makan? Jika iya Anda harus hati-hati. Karena alat yang satu ini memang masih menjadi unggulan bagi banyak masyarakat karena fungsinya yang dapat "mencongkel" sisa-sisa makanan yang menempel ataupun terselip di sela-sela gigi. Tapi, tahukah Anda ternyata produk olahan bambu tersebut tidak disarankan oleh para dokter gigi? Selain karena kurang higienis, penggunaan tusuk gigi rentan terjadi infeksi pada gigi dan gusi And...

Read more

Makanan dapur Indonesia asal benua Eropa

KabariNews - Makanan ini adalah warisan nenek moyang kita yang telah ada sejak jaman penjajahan Belanda. Sampai saat ini pun panganan berbahan kentang ini masih sangat populer di seluruh jagat Indonesia. Berasal dari kata Frikadel (Belanda) atau Frikadelle (Jerman), di Indonesia terpeleset menjadi perkedel. Lucu mungkin dulu leluhur kita agak sulit untuk mengikuti cara berbahasa asing. Seperti halnya tarian, musik, dan pakaian adat, kuliner juga menjadi ciri khas dari suatu daerah. Maka sudah se...

Read more