San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

10 Aktivitas yang Harus Anda Lakukan Saat Berwisata di Vietnam

Vietnam adalah negara yang tampaknya memiliki segala macam destinasi, mulai dari desa terapung dan pasar yang ramai; museum yang mengesankan dan Situs Warisan Dunia UNESCO; pantai yang menakjubkan dan pegunungan yang menjulang tinggi. Dari bersantai di pantai berpasir putih hingga menjelajahi monumen dan pagoda bersejarah serta mengagumi pulau-pulau batu kapur yang menjulang tinggi, negara ini akan memuaskan  jiwa petualang dalam diri Anda. Vietnam berhasil menawarkan tempat-tempat wisata yang ...

Read more

Lakukan 5 Tips ini Buat Hindari Penipuan Online lewat File APK

Penipuan online lewat file APK banyak terjadi belakangan ini dan bisa menimbulkan berbagai kerugian finansial, seperti terkurasnya rekening di aplikasi bank, saldo di aplikasi uang elektronik maupun e-commerce dan platform daring lainnya. Menurut Bank Indonesia (BI) lewat situs resminya, modus penipuan undangan pernikahan dan modus penipuan kurir paket, merupakan dua dari berbagai modus penipuan yang tengah marak terjadi. Modus baru ini akan mencuri informasi dan data pribadi, sehingga penting ...

Read more

Paris De la Mode Fashion School Beri Pengalaman Belajar yang Unik di Sekolah Fashion

Bonjour! Paris de la Mode Fashion School mengadakan acara Open House 2023 dengan tema "Anime Reconstruction". Dimana acara ini bertujuan untuk memberikan gambaran kepada orang-orang tentang pengalaman belajar di sekolah fashion tersebut dengan cara yang unik dan berbeda. Apalagi acara ini terbuka untuk umum, sehingga siapa saja yang penasaran dan bersemangat dalam dunia fashion bisa hadir di SDC Building - Scientia Square Park 2nd floor unit 2F-06, 06A, 068 pada akhir Februari lalu “Pengunjung ...

Read more

Lavas Kopi Medan, Makan Serasa di Dalam Penjara Amerika

Kafe di Medan ini cukup unik. Bahkan menjadi satu-satunya kafe di Kota Medan yang memiliki konsep ini. Ya! Lavaz Kopi namanya, kafe yang terletak di jalan Perjuangan, Kecamatan Medan Perjuangan, Kota Medan, menawarkan konsep kafe seperti layaknya Penjara atau Lembaga Pemasyarakatan lengkap dengan teralis.  Bukan tanpa sebab, konsep Lapas diusung oleh pengelola kafe untuk memberikan pengalaman  santap-santap yang beda bagi mereka yang datang selain juga memberikan edukasi  bahwasanya masyarakat ...

Read more

Apa Waktu Terbaik Minum Teh Hijau Untuk Turunkan Berat Badan: Pagi VS Malam

Teh pagi adalah ritual harian bagi orang-orang di seluruh dunia. Bangun dari tempat tidur untuk minum teh hangat adalah pemandangan pagi yang biasa. Di banyak negara, mereka lebih memilih teh daripada kopi untuk memulai laju metabolisme dan mengaktifkan tubuh sepanjang hari. Tidak ada yang bisa mengalahkan kehangatan secangkir teh yang baru diseduh dengan beberapa kue di pagi hari. Ada beberapa jenis teh yang tersedia di seluruh dunia -- teh hijau, teh hitam, teh kacang biru, teh putih, dll. Te...

Read more

4 Tips Stay Happy dan Mindful Meski Perut Kosong Saat Berpuasa

Idealnya, Ramadhan menjadi bulan yang suci dimana orang-orang yang menjalankannya diuji baik secara fisik dan mentalnya, karena berpuasa tak hanya tentang menahan lapar namun juga emosi. Kurangnya asupan nutrisi dan minuman akan mempengaruhi pengendalian diri dan emosi kamu. Makanya, kamu diharapkan untuk lebih sabar dan stay happy dalam menghadapi ujian di bulan Ramadhan meski perut kosong dan haus melanda. Coach Pris, CEO Stress Management Indonesia mengatakan kepada KABARI, “Dalam rangka Wor...

Read more

Yuk Kenali Cara Beli Tiket Pesawat yang Tepat Saat Musim Lebaran

Lion Air menyatakan bahwa memasuki musim Lebaran yang semakin dekat, permintaan pembelian tiket pesawat meningkat secara signifikan. Dalam situasi seperti ini, Lion Air menghimbau kepada calon penumpang perlu lebih berhati-hati dalam memperhatikan detail saat membeli tiket pesawat. Calon penumpang harus tetap berhati-hati dan memperhatikan detail saat membeli tiket pesawat untuk menghindari masalah dan kekhawatiran di kemudian hari. Perhatikan #1 Pastikan memeriksa rinci seperti jadwal penerban...

Read more

Di Ramadan 2023, Wali Rilis Single Religi “Qodarullah”

Hampir 15 tahun Wali band selalu menghiasai bulan Ramadan dengan album dan single-single religi mereka. Ramadan 2023 kali ini, band ini kembali merilis sebuah single religi berjudul “Qodarullah”. Seperti tahun-tahun sebelumnya, single ini menjadi spesial karena juga dipasang sebagai theme song (lagu latar) sineteron “Amanah Wali” 7 yang tayang di RCTI selama bulan Ramadan. Dapat dipastikan, single “Qodarullah” dengan tema sentral terkait “ketetapan Allah SWT” itu  akan mengisi keseharian umat I...

Read more