San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Rumah Indofood Hadirkan Suasana Piknik di Jakarta Fair Kemayoran

PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (Indofood CBP) kembali memeriahkan ajang Jakarta Fair Kemayoran (JFK) 2024 dengan menghadirkan Rumah Indofood. JFK 2024 hadir dalam rangka memperingati ulang tahun Jakarta yang ke-497 dan tahun ini berlangsung selama 33 hari, mulai 12 Juni hingga 14 Juli 2024. Mengusung tema “Kumpul Asik di Rumah Indofood”, tahun ini Rumah Indofood menghadirkan nuansa City Pop Summer Picnic yang meriah bertepatan menyambut liburan anak sekolah untuk kumpul keluarga yang lebih h...

Read more

Septian dari Jualan Angkringan Hingga Berprestasi dan Wakili Indonesia di WorldSkills Competition Lyon 2024

Septian Agung Nugroho tak menduga di usianya yang masih muda mendapatkan kesempatan emas untuk mewakili Indonesia di ajang bergengsi dunia WorldSkills Competition (WSC) di Lyon, Prancis, pada 10 s.d. 15 September 2024 mendatang. Alumni SMK Negeri 1 Jenangan, Ponorogo ini sebelumnya pada masa pandemi sempat membuka usaha angkringan kecil-kecilan. Namun, segalanya berubah saat ia mencoba mengikuti Ajang Talenta Lomba Kompetensi Siswa (LKS) SMK Tahun 2021 dan berhasil meraih medali perunggu pada b...

Read more

Menyampaikan Dinamika hubungan Ambivalen dengan Single Debut  The Lofty “Tanda Tanya”

The Lofty merupakan suatu Band yang beranggotakan 8 personel dengan 3 orang vocal pria  yang menjadi face utama. The Lofty berdiri di masa-masa sulit yang sama-sama kita hadapi, yaitu  pada masa covid atau di tahun 2020. Bermula dengan adanya kesamaan keinginan teman-teman  sesama musisi di Bandung yang juga sudah banyak berjalan masing-masing dengan berbagai  kegiatan musiknya untuk membuat suatu band baru dengan konsep 3 vocalist pria dan bernaung  pada genre R&B yang berbeda disaat itu m...

Read more

Gerakan Masak Daging Qurban (GMDQ) Tahun ke-7 Digelar di Yogyakarta

Gerakan Masak Daging Qurban (GMDQ) tahun ini memasuki tahun ke-7 dan kembali digelar di kota Pelajar, Yogyakarta, pada 10 dan 11 Dzulhijah. Tahun lalu, GMDQ berhasil memasak untuk sekitar 300 penerima daging kurban, dan tahun ini, berbagai menu unggulan kembali disiapkan untuk memanjakan lidah para penerima manfaat. Dalam wawancara bersama Kabari, Jawel Husin, penggagas gerakan ini, menjelaskan bahwa GMDQ lahir dari keprihatinan terhadap maraknya transaksi jual beli murah daging qurban yang seh...

Read more

Kara Harps Academy Membangun Harmoni yang Dapat Dinikmati Semua Orang

Kara Harps Academy lahir dari visi Jessica Sudarta untuk membangun komunitas musik harpa di Surabaya. Terinspirasi oleh komunitas harpa di luar negeri, Jessica merasa terpanggil untuk membawa pengalaman serupa ke Indonesia. "Saya melihat bagaimana harpa dapat menyatukan orang-orang di luar negeri, dan saya ingin mewujudkan hal yang sama di tanah air," ujar Jessica. Berkat tekadnya yang kuat, Kara Harps Academy mulai beroperasi, tidak hanya terbatas di Surabaya tetapi juga melalui kelas daring d...

Read more

Sekolah Alam Pacitan Masuk Daftar 10 Besar Penghargaan Sekolah Terbaik Dunia untuk Aksi Lingkungan

Sekolah inspiratif Indonesia masuk dalam daftar 10 Besar World’s Best School Prizes 2024. The five World’s Best School Prizes yang didirikan oleh T4 Education bekerja sama dengan Accenture, American Express, dan Lemann Foundation merupakan penghargaan pendidikan paling bergengsi di dunia. Sekolah Alam Pacitan, sekolah dasar mandiri di Pacitan, Indonesia, yang berdedikasi untuk mengubah tantangan lingkungan menjadi peluang pendidikan melalui Laboratorium Ramah Lingkungan, masuk dalam daftar 10 B...

Read more

Prilly Latuconsina Tampil Beda di Tampilan Awal Film “Bolehkah Sekali Saja Kumenangis”

Film Bolehkah Sekali Saja Kumenangis persembahan Sinemaku Pictures yang disutradarai Reka Wijaya merilis tampilan perdananya (first look). Rilis tersebut memperlihatkan Prilly Latuconsina dengan penampilan yang sangat berbeda dari karakter biasanya yang ia perankan dalam film. Dalam first look, Prilly terlihat dengan wajahnya yang berjerawat dan ia mengenakan behel gigi. First look juga menampilkan Dikta yang selalu dekat bersama Prilly Latuconsina. Selain keduanya, beberapa waj...

Read more

Indomilk Perkenalkan Varian Rasa Autentik Korea, Gaet S.COUPS, WONWOO, dan VERNON dari SEVENTEEN

PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (“Indofood CBP”) melalui Indomilk yang terinspirasi oleh rasa autentik Korea memperkenalkan lini produk dengan rasa baru yang menghadirkan keseruan menikmati sensasi Korean Culture yang sedang trend di dunia kepada generasi muda Indonesia. Didorong oleh Hallyu atau gelombang Korean Culture global yang sangat populer di kalangan generasi muda Indonesia, Indomilk memperkenalkan rasa autentik Korea agar tetap relevan dengan tren saat ini. Riset menunjukkan bahwa G...

Read more