San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Sedapnya Wajik Gula Merah

KabariNews – Wajik adalah kue tradisional yang masih banyak peminatnya. Namun kini, tidak mudah lagi menemukan kue Wajik di toko kue. Karena itu, KabariNews hadirkan olahan dari beras ketan ini untuk Anda. Selamat mencoba ya. Bahan : ½ kg beras ketan putih. 350 gr gula merah 50 gr gula pasir 1½ gelas santan 1/4 sdt garam 2 atau 3 lembar daun pandan 3 lembar daun jeruk purut. 200 ml air Cara Membuat: Mula-mula cuci bersih beras ketan, rendam beras selama 2-3 jam. Tiriska...

Read more

Putri K. Wardhani Bahagia Atas Kemenangan Ariska

KabariNews - Untuk pertama kali Indonesia mengikuti ajang kontes kecantikan internasional dan meraih gelar Miss Grand International. Kebahagian ini tidak hanya dirasakan Ariska Putri Pertiwi, tapi juga oleh Ketua Dewan Pembina Yayasan Puteri Indonesia (YPI), Putri K. Wardani. Putri sangat senang dengan prestasi yang diraih Ariska Putri Pertiwi. Ia berharap, prestasi Ika ditingkat internasional dapat diikuti oleh Puteri Indonesia lainnya. “Saya bahagia dan bangga karena pada akhirnya anak didik ...

Read more

Ariska Putri Pertiwi Orang Asia Pertama yang Meraih Gelar Miss Grand International

KabariNews - Muda, cantik dan berprestasi, Ariska Putri Pertiwi telah berhasil membuktikan, bahwa wanita Indonesia mampu bersaing dan bisa menandingi kecantikan wanita-wanita diberbagai belahan dunia. Gadis berusia 21 tahun ini berhasil menjadi jawara ajang Miss Grand International 2016. Saat masuk 5 besar, ia berhasil mengalahkan kontestan yang berasal dari Thailand, Filipina, Amerika Serikat dan Puerto Rico. Sesaat setelah kemenangan yang diraihnya, Ika, demikian ia disapa mengucapkan terima...

Read more

Congrats! Felicia Hwang Menyabet 2nd Runner Up di Ajang Miss International 2016

KabariNews - Perjalanan Puteri Indonesia Lingkungan 2016, Felicia Hwang dalam mengikuti ajang Miss International 2016 telah usai. Indonesia patut bangga dengan prestasi yang diraih oleh Felicia. Pasalnya wanita asal Bandar Lampung ini berhasil mendapatkan juara 2nd Runner Up dan Miss Best Dresser dalam ajang pemilihan bertaraf Internasional, Miss International 2016. Felicia bersama 68 Finalis Miss International lainnya berjuang memperebutkan mahkota dan gelar Miss International 2016 yang diraih...

Read more

Resep Nasi Goreng yang Mudah Dibuat

KabariNews - Nasi Goreng merupakan makanan favorit semua orang. Bahannya mudah didapat, ditambah dengan pengolahan yang gampang. Berikut resepnya untuk Anda. Bahan Utama : 2 porsi nasi putih 2 butir telur ayam, dikocok Minyak goreng untuk menumis Bumbu Dihaluskan : 5 buah cabe merah 3 siung bawang merah 4 siung bawang putih. Bumbu dan Penyedap : Garam secukupnya. Penyedap rasa secukupnya. Kecap manis secukupnya. Bawang merah goreng, taburan Bah...

Read more

Tetangga Agen Rahasia? Yuks Nonton Film Keeping Up With The Joneses

KabariNews – Anda pernah memiliki tetangga yang merupakan agen rahasia? Bagaimana rasanya? Temukan kisah ini dalam film berjudul Keeping Up With The Joneses. Keeping Up with the Joneses adalah film bergenre action-comedy yang disutradarai oleh Greg Mottola. Film ini diproduseri oleh Michael LeSieur, Laurie MacDonald, dan Walter F. Parkes. Sementara jalan ceritanya ditulis oleh Michael LeSieur. Sedangkan aransemen musik oleh Jake Monaco, sinematografi dipercayakan kepada Andrew Dunn, sedangkan...

Read more

Lembutnya Bolu Kukus Pelangi

KabariNews - Bolu kukus pelangi. Kue yang memiliki berbagai jenis warna seperti pelangi.  Bolu kukus ini memiliki tekstur yang empuk dan lembut sehingga banyak disukai oleh semua orang. Berikut ini resepnya untuk Anda. Bahan : Telur ayam 4 butir Gula pasir 150 gr 125 gr tepung terigu 50 ml santan kental 1/2 sendok teh garam halus 1/2 sendok teh baking powder 1 sendok makan cake emulsifier ( SP/TBM ) Pewarna makanan secukupnya ( sesuai selera ) Cara Membuat : Campurk...

Read more

Trump Terpilih, Ini Imbauan Pemerintah Untuk WNI di AS

KabariNews – Pemilihan Presiden Amerika Serikat telah berlangsung 8 November lalu. Donald Trump terpilih sebagai Presiden Amerika ke – 45 dengan mengalahkan Hillary Clinton. Pasca-Trump terpilih, gelombang unjuk rasa merebak di berbagai kota di Amerika Serikat. Pemerintah Indonesia melalui Kedutaan Besar Republik Indonesia di Washington DC mengeluarkan beberapa imbauan untuk masyarakat Indonesia yang sedang berada di Negeri Paman Sam.       Pemerintah Indonesia melalui Perwakilan RI di AS...

Read more