Sebuah film anak yang mengajarkan tentang persahabatan dan kebersamaan. Mereka adalah lima sahabat, yang tinggal di pinggir kali Ciliwung.Walau mereka semua berbeda, tapi mereka selalu bersama dan menamakan diri sebagai Pasukan Ciliwung. Di mata Wak Haji, mereka dianggap anak-anak berandal yang selalu membuat onar. Di mata Adam dan kawan-kawan, mereka dianggap musuh yang harus dikalahkan dalam setiap pertandingan, mulai dari kasti, balap renang hingga lomba getek. Persoalan mulai muncul keti...
Read more