KabariNews - Mengenakan setelah jas berwarna putih dan bertopi dinas Basuki Tjahaja Purnama nampak gagah dan mantab bisa memberikan perubahan untuk Ibu Kota. Secara resmi, Plt Gubernur DKI Jakarta dilantik oleh Presiden Joko Widodo menjadi Gubernur DKI Jakarta, pada Rabu (19/11). Pria yang akrab disapa Ahok itu dilantik berdasarkan Keppres Nomor 130/P/2014 tentang pengesahan pemberhentian Wagub DKI Jakarta dan pengangkatan Gubernur DKI Jakarta. “Saya berjanji akan memenugi kewajiban saya sebagai...
Read more