KabariNews - Makanan khas dari tanah Pasundan ini memang sangat terkenal akan kelezatannya, Bakakak Ayam adalah menu yang biasa dihidangkan di acara-acara khusus, seperti sunatan dan pernikahan, biasanya ini disajikan setelah anak selesai di khitan atau pada saat pasangan mempelai dalam pernikahan berada di pelaminan dan saling berbagi bakakak ayam. Bakakak Ayam adalah ayam yang dilebarkan badannya dan pengolahannya di bakar diatas bara. Berikut ini resep lengkapnya untuk membuat Bakakak A...
Read more