Siapa sangka nasi goreng dapat mengambil peran untuk menyatukan perbedaan politik dua kubu yang berseteru di Pemilihan Presiden yang baru saja usai? Setidaknya, itulah peran mutakhir yang dimainkan oleh sepiring nasi goreng buatan Megawati Soekarnoputri saat menjamu rival politiknya, Prabowo Subianto, di kediamannya di Jl. Teuku Umar, Menteng, Jakarta Pusat. Untuk memenuhi rasa penasaran publik akan hidangan tersebut, pihak PDIP-P pun rela buka-bukaan tentang resep menu andalan Presiden RI ke-5...
Read more