San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Sosok Bung Karno Akan Difilmkan

Sosok Bung Karno memang sangat melegenda untuk negara Indonesia. Mantan presiden Pertama ini bukan saja dielukan sebagai pemimpin sejati, tapi ia juga masih jadi idola sampai sekarang. Jika banyak kisah para pahlawan diangkat ke sebuah film, Bung Karno pun sepertinya layak, pasalnya bukan hanya bisa menginspirasi kaum muda, tapi bisa kembali membangun jiwa nasionalisme yang patut ditiru generasi mendatang. Ide dasar itulah yang menjadi pertimbangan sutradara muda Hanung Prasetyo untuk meng...

Read more

Di AS, Mendaftar Pemilu Bisa melalui FB

Washington akan menjadi negara bagian Amerika Serikat (AS) pertama yang mengizinkan warganya mendaftar sebagai pemilih melalui Facebook. Reuters mengutip Brian Zylstra, juru bicara kantor pemerintahan dalam negeri Washington,  Rabu waktu setempat, yang mengatakan inisiatif baru tersebut akan dirilis bulan ini. Proses registrasi pemilih melalui Facebook ini akan melibatkan sebuah perangkat lunak atau aplikasi yang dibangun oleh Facebook dan Microsoft. Melalui aplikasi ini para pengguna Face...

Read more

Manfaatkan Kandungan Antioksidan dalam Beras Hitam

KabariNews - Umumnya banyak orang tahu, beras merah memang mengandung vitamin dan kaya akan serat. Rasanya enak, pulen dan wangi, belum lagi mineral dan antosianin yang sangat baik untuk kesehatan tubuh. Tahukah Anda, warna ungu kehitaman beras itu berasal dari sumber antosianin, suatu zat turunan polifenol yang sama manfaatnya seperti antioksidan. Kadar flavonoid yang tinggi menjadikan beras hitam ampuh dalam mencegah pengerasan pembuluh nadi dan asam urat. Seperti studi yang ditulis Zhimin X...

Read more

Aksi Brutal Jelang Ramadan Ditentang Kapolri

Peringatan kepada organisasi masyarakat (ormas) untuk tidak main hakim sendiri dalam menyambut Ramadan sudah disampaikan sejak beberapa hari lalu oleh Kapolri Jenderal Timur Pradopo. Kapolri menegaskan, ormas dilarang melakukan sweeping selama bulan Ramadan, namun aksi tersebut masih saja terjadi diberbagai daerah. Di Depok, ratusan anggota Forum Pembela Islam (FPI) mengerebek penginapan Duta Residence di Sukmajaya, Depok, Jawa Barat. Mereka membawa gembok dan menutup paksa penginapan itu. FP...

Read more

Presiden :Pilih partai atau mundur!

Peringatan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono untuk para menteri nampaknya tidak main-main. Dalam sidang kabinet Kamis (19/7) presiden dengan tegas meminta para menterinya  tidak membiarkan praktek korupsi  terjadi. Bahkan SBY mengatakan apabila menteri mengetahui adanya kasus korupsi yang melibatkan anak buahnya untuk segera bertanggungjawab. Tidak hanya itu saja, Presiden dengan tegas juga mengingatkan menteri-menterinya  agar lebih fokus mengurus negara dan tidak mementingkan partai. Dan ji...

Read more

Tahun ini, Musim Kering Terburuk di AS

Menteri Pertanian AS, Tom Vilsack, mengaku dia kini rajin berdoa minta didatangkan hujan. Pasalnya, AS tengah dilanda musim panas yang terburuk dalam beberapa dekade terakhir sehingga merusak panen para petani dan ini menyebabkan naiknya harga bahan pangan. "Saya belakangan ini setiap hari berlutut dan mengucapkan doa tambahan," kata Vilsack kepada wartawan usai menemui Presiden Barack Obama di Gedung Putih Rabu waktu setempat. "Bila saya bisa mendatangkan pendoa hujan atau penari hujan, maka...

Read more

Airbus berinvestasi di AS

KabariNews - Airbus, produsen pesawat terbang asal Eropa, memutuskan untuk membangun pabrik di Alabama, Amerika Serikat. Di sana mereka akan memproduksi Airbus seri A320. Untuk membangun pabrik itu, Airbus akan berinvestasi senilai US$ 600 juta. Rencana untuk membangun pabrik di AS itu dilakukan untuk memperkuat daya saing mereka dengan Boeing, produsen pesawat asal AS yang berbasis di Seattle. Airbus bertekad untuk mematahkan dominasi Boeing di pasar pesawat AS. Dengan menghadirkan pabrik...

Read more

Ines Putri Akan Harumkan Indonesia di Ajang Miss World 2012

Ajang bergengsi Miss World 2012 segera digelar, di Ordos City, Mongolia pada 18 Agustus 2012 mendatang. Tak mau ketinggalan, kembali Indonesia mengirimkan wakilnya untuk mengikuti ajang bergengsi dunia itu. Miss Indonesia 2012 Ines Putri Tjiptadi Chandra, hari ini ( 18/7) akan bertolak ke Ordos City dan mengikuti proses karantina  selama satu bulan di sana. Dara kelahiran 5 Desember 1989 itu mengaku siap bersaing secara positif dengan 121 wanita cantik dari berbagai negara. “Ines akan mengiku...

Read more