Dalam perekonomian Indonesia Usaha Kecil dan Menengah (UKM) merupakan jenis usaha yang kepemilikannya oleh perseorangan atau badan usaha tunggal yang produktif. UKM oleh pemerintah kini semakin digaungkan perkembangannya hingga tembus ke pasar global. Dalam kondisi ekonomi melemah secara global akibat pandemi Virus Corona atau Covid-19, UKM justru memiliki peluang tambahan dibanding perusahaan besar. Salah satu pelaku usaha UKM dari Cilacap ini justru mendapat peningkatan pendapatan dengan memp...
Read more