San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Anniesa Hasibuan Menuju New York Fashion Week

KabariNews - Kiprah Anniesa Hasibuan dalam dunia fashion semakin bersinar. Tak hanya di dalam negeri karyanya dikenal, sebentar lagi desainer busana muslim ini akan go international. Hasil rancangannya akan ikut memeriahkan pekan peragaan busana bergengsi di New York Fashion Week 2017 Spring/Summer Collection yang akan berlangsung pada 8-15 September 2016 mendatang. Anniesa mengaku bersyukur dan bangga bisa jadi salah satu desainer yang masuk ke ajang fashion terbesar di New York. Meski sediki...

Read more

Ivan Gunawan Siap Pamerkan ‘Jejaka’ di Amerika

Tak hanya melebarkan sayap di Tanah Air, desainer kondang Ivan Gunawan pun akan memamerkan busana rancangannya di Negeri Paman Sam. Kali ini pria yang akrab disapa Igun itu akan membawa lini pakaiannya, Jejaka ke panggung Los Angeles Fashion Week (LAFW) 2016 pada 1 Oktober mendatang di Miacle Mile, Hollywood Atletic Club, Los Angeles, Amerika Serikat. Pada perhelatan LAFW nanti, Igun akan memamerkan puluhan koleksi pria yang diberi tajuk Suqqu (suku). Tentu koleksi dengan ciri khas  Indonesia...

Read more

Indonesia Menuju Kiblat Fashion Muslim Dunia

KabariNews - Modest wear atau busana muslim Indonesia tengah digaungkan untuk bisa menembus pasar dunia. Menyadari bahwa fashion muslim punya potensi besar memasuki pasar internasional, pemerintah pun mencanangkan Indonesia sebagai pusat fashion muslim di tingkat Asia pada 2018 dan tingkat dunia pada tahun 2020. [gallery columns="4" size="medium" ids="85476,85475,85474,85473"] Menjadi kiblat mode muslim dunia, berarti menjadi pusat inspirasi atau tren, pusat standarisasi kualitas, pusat produk...

Read more

Women’s Heritage by Tina Andrean

KabariNews - Menjalani karir lebih dari 30 tahun sebagai perancang gaun pengantin, Tina Andrean membuat trobosan baru yaitu membuat gaun batik dengan sentuhan modern yang pas dikenakan untuk wanita Indonesia. Desainer Tina Andrean mengeluarkan koleksi terbarunya dari label Heritage Culture bertajuk ‘Woman’s Heritage’ tepat di hari Kartini, 21 April 2016 lalu. Sebagai seorang perancang ia tertantang menciptakan karya yang mengangkat kain-kain batik tradisional. Ini sekaligus menjadi wujud nyata ...

Read more

JFFF 2016 Keindahan Kain Negeri Indonesia Barat

KabariNews - Peragaan busana bertajuk ‘Kain Negeri Indonesia Barat’ menandai pembukaan Fashion Festival dalam rangkaian Jakarta Fashion and Food Festival 2016 (JFFF 2016) yang digelar di Ballroom Harris Hotel, Jakarta (4/5). Puluhan busana yang mengusung kekayaan motif wastra tradisional Nusantara menghadirkan aneka kain negeri seperti, tenun Gedog, kain Minangkabau, jumputan Palembang, tenun Garut, tenun roso Jepara, dan songket dalam tampilan busana siap pakai (ready to wear) modern. Pagelara...

Read more

Farah Angsana Di balik Pesona Dark Angels Dalam LA Fashion Week 2016

KabariNews - Ajang Los Angeles Fashion Week (LAFW) 2016 yang diselenggarakan pada tanggal 16 sampai dengan 20 Maret berlangsung semarak. Perhelatan mode bergengsi yang kali ini digelar di Pacific Design Center tersebut diminati oleh para perancang busana kelas dunia yang bermaksud memperkenalkan karya dan imajinasi terbarunya. Di antara sederetan desainer papan atas yang berpartisipasi dalam LAFW tahun ini, terdapat seorang desainer kelahiran Indonesia bernama Farah Angsana. Farah mengaku telah...

Read more

BATEEQ koleksi Fall/Winter 2016

KabariNews - Batik bukan lagi kain tradisional yang identik dengan busana formal atau pun dianggap kuno. Sebagai bagian dari budaya Indonesia, kini batik telah menjadi bagian dari tren mode industri fesyen yang digemari berbagai kalangan. Inovasi batik yang terus bermunculan membuat penampakan batik menjadi lebih modern dan cocok dikenakan oleh kaum muda. Salah satu label fesyen yang turut menciptakan karya batik sekaligus melestarikan eksistensi batik yaitu Bateeq. Bateeq menyuguhkan ciri khas ...

Read more

Bertabur Bintang di #Generasi Asri Welas

KabariNews - Asri Welas tidak bisa menyembunyikan rasa harunya usai memamerkan karya teranyarnya di panggung Indonesia Fashion Week (IFW) 2016. Sambil melambaikan tangan, matanya nampak berkaca-kaca, bibirnya juga tidak berhenti mengucapkan terimakasih kepada ratusan penonton yang hadir. Pada peragaan busana bertajuk ‘#Generasi’ di malam puncak penyelenggaraan IFW 2016 Asri tidak sendirian, ia menggandeng para usaha kecil menengah (UKM) batik untuk menampilkan berbagai busana berbahan dasar bat...

Read more