San Francisco: (415) 213-7323, Los Angeles (La Habra): (562) 383-2100

Sarasehan Hari Anak Nasional 2020: Menjaga Bahagia Anak Indonesia

Hari Anak Nasional dimaknai sebagai kepedulian seluruh bangsa terhadap perlindungan anak Indonesia agar tumbuh dan berkembang secara optimal dengan mendorong keluarga Indonesia menjadi lembaga pertama dan utama dalam memberikan perlindungan kepada anak. Upaya ini akan menghasilkan generasi penerus bangsa yang sehat, cerdas, ceria, berakhlak mulia dan cinta tanah air di masa pandemi Covid-19. Peringatan HAN di masa pandemi Covid-19 ini adalah momentum untuk meningkatkan kepedulian semua pilar ba...

Read more

Video: Semangat Ibu Guru Kembar Mencerdaskan Anak Bangsa yang Mandiri

Sri Rossyati dan Sri Irianingsih adalah dua wanita kembar pendiri Sekolah Darurat Kartini untuk membantu anak-anak kurang mampu di ibu kota yang terganjal masalah ekonomi. Pada tahun 1990, dua wanita kembar atau yang dikenal dengan ibu guru kembar ini melihat pemandangan warga kurang mampu dan banyak anak-anak di sudut-sudut ibu kota menjadi anak jalanan dan tidak sekolah karena tingginya biaya pendidikan membuat banyak anak putus sekolah dan menjadi anak jalanan. Melihat hal ini, ibu kembar i...

Read more

Video: Denny Frust Tetap Survive Meski Industri Musik Makin Terpuruk

Wabah Covid-19 yang melanda dunia termasuk Indonesia banyak memberi dampak sosial dan ekonomi, hal ini pun dirasakan oleh Denny Frust, pencipta lagu, solois musik jamaika, ska, rocksteady.Menurut Denny situasi pandemi ini melumpuhkan laju perkembangan ekonomi pada industri musik, dirinya mengaku sangat merasakan dampaknya sebagai musisi. “Efeknya bener-bener parah, karena kita ini sebagai pekerja hiburan, kita terdampak paling awal dan tahap pulihnya kita paling akhir, menunggu semua memang ben...

Read more

Video: Kiprah Imam Shamsi Ali di New York

Shamsi Ali merupakan masyarakat Indonesia yang tinggal di Amerika Serikat, ia dikenal sebagai imam di Islamic Center New York. Selain itu, Pria kelahiran Sulawesi ini juga mendirikan sebuah yayasan muslim di Amerika, yakni Nusantara Foundation. Setelah lulus SD di kota kelahirannya di Bulukumba Sulawesi, oleh orang tuanya ia dimasukan ke Pondok Pesantren Muhammadiyah Darul-Arqam Makassar . Setelah tamat dari pesantren 1987, Shamsi Ali mengabdikan diri sebagai staf pengajar di almamaternya hingg...

Read more

Video: Vitria Atmojo Bersama World Harvest Membantu Masyarakat di Seluruh Dunia

Vitria Atmojo merupakan Masyarakat Indonesia yang bertempat tinggal di Negeri Paman Sam, dia adalah salah satu aktifis kemanusiaan yang sudah malang melintang berkiprah melalui gerakannya untuk membantu sesama manusia yang kurang beruntung. Bersama World Harvest yang merupakan organisasi kemanusiaan internasional, Vitria memaparkan program dan kegiatan World Harvest.Perempuan asal Manado ini berkisah awal mula bergabung menjadi relawan bersama organisasi kemanusiaan internasional ini. Ia berkis...

Read more

Video: Belajar Diving di Indonesia oleh Sunny Hosea

Menyelam atau adventure lainnya merupakan hobi bagi setiap orang yang suka dengan tantangan di alam terbuka.Sunny Hosea adalah salah satu orang yang memiliki hobi tersebut, bahkan tak hanya sekedar hobi, Sunny bahkan mengaplikasikan hobinya untuk jalur bisnis, seperti misalnya membuka online shop khusus untuk perlengkapan diving, membuka kursus diving, hingga membuka usaha travel tour diving. “Awal bentuk di 2015 berupa online shop untuk diving shop, lalu 2016 saya bikin satu shop online atau d...

Read more

Banjir di Masamba, SIMA Beri Bantuan Popok Hingga Alat Masak

Bencana banjir bandang yang melanda Masamba Luwu Utara, Sulawesi Selatan menelan puluhan korban jiwa. Bencana Alam yang terjadi pada Senin, 13 Juli 2020 merusak rumah warga hingga infrastruktur umum. Banyak pihak yang turut prihatin dan peduli atas bencana banjir bandang tersebut. Termasuk organ SIMA bersama PT Mardohar Catur Tunggal Gaya dan PT Petra Energy International Sorowako melakukan kepeduliannya dengan memberi sumbangan berupa masker, handsanitizer, obat-obatan seperti minyak kayu puti...

Read more

Video: Bisnis Boutique dan Jewelry di Amerika oleh Kartika Widjanta

Kartika Widjanta merupakan masyarakat Indonesia yang sudah 10 tahun tinggal di Negeri Paman Sam. Sejak menikah, wanita lulusan perancang busana di Australia ini pindah ke Amerika dan memulai bisnisnya di dunia fashion. Sebelumnya, Kartika pernah berkerja pada sebuah perusahaan fashion milik perancang busana terkenal, Byan Wanaatmaja, kemudian dia juga pernah bekerja pada desainer batik Iwan Tirta sebagai perancang busana wanita. Setelah memiliki pengalaman bekerja selama 5 tahun pada dunia fash...

Read more